Utterances Comment

Well, sudah cukup lama gak post di website ini. Mungkin bisa dibilang kalau website ini hampir terlupakan, sampai-sampai beberapa waktu lalu ada orang yang ngingetin kalo domain ini expired. 😅

Anyway, seperti kalian ketahui bahwa website ini adalah static site yang di serve oleh github pages. Dari awalnya pakai Jekyll, sempat mau nyobain pakai eleventy (tapi gak jadi), dan sekarang pake vite-ssg.

Sejak mulai pakai vite-ssg saya nggak pakai comment system sama sekali, waktu masih di jekyll saya pakai disqus tapi gak tau kenapa males aja pake disqus lagi (bukan karena disqus gak bagus, tapi saya aja yang males). Dan belum lama inget kalo ada comment system yang basisnya adalah github issues, sekilas sepertinya menarik tapi belum pernah nyobain secara langsing dan kali ini mungkin waktu yang tepat untuk mulai utterances.

#Joke

Joke of the day

Joke of the day

Beberapa waktu lalu sempat dua kali dapet tawaran project web development, dan waktu saya menanyakan soal Anda tau kontak saya darimana? mereka menjawab Dari internet mas. Eh?! beneran?? dalam hati saya bertanya-tanya.

#Workarounds#NodeJs#Print

Direct Print menggunakan Node.JS

Direct Print menggunakan Node.JS

Hari ini saya tertarik untuk mencoba melakukan direct print menggunakan Node.JS. Setelah googling dan nyari di npmjs.org beberapa saat, ketemulah node-printer.

#Tulisan#Facebook#Spam

Facebook Autotag

Facebook Autotag

Belakangan ini mulai marak dengan kasus autotag di Facebook, dimana setiap orang akan secara otomatis mention/summon semua friendlist nya kedalam komentar.

#Playgrounds#Document Viewer

Bikin dokument viewer menggunakan sendiri PDF.JS dan WebODF

Berhadapan dengan project yang dituntut untuk dapat menampilkan berbagai macam dokumen membuat saya penasaran dan berkeinginan untuk membuat semacam Document Viewer sendiri, karena sebelumnya saya slalu menggunakan dan mengkombinasikan source program buatan orang lain. Terutama untuk dokumen teks seperti: .PDF, .ODT, .ODS, .DOC dsb.